Hyundai di GIIAS Bandung 2023 Pamerkan Lineup Mobil Listrik

Hyundai di GIIAS Bandung 2023 Pamerkan Lineup Mobil Listrik, melalui partisipasinya di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Bandung 2023 di Sudirman Grand Ballroom, Kota Bandung. Pada acara ini, Hyundai memamerkan sejumlah solusi mobilitas terdepan, termasuk Hyundai STARGAZER X, IONIQ 6, IONIQ 5 Bluelink, New PALISADE, dan CRETA. Hyundai Motors Indonesia (HMID) mengukuhkan posisinya sebagai…

Hyundai Banjir SPK di GIIAS 2023

Hyundai Banjir SPK di GIIAS 2023, Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) mencatat prestasi gemilang dengan mengumpulkan 3.727 SPK (Surat Pemesanan Kendaraan). Pencapaian ini melebihi catatan prestasi Hyundai pada GIIAS tahun sebelumnya. Tahun lalu, HMID berhasil mengantongi 3.619 SPK selama pameran GIIAS 2022. Model yang menjadi primadona pada waktu…